Yayasan Amaliah Astra

Rayakan Ramadan Dengan Wakaf Terbaikmu

Ada banyak buah pahala yang bisa kita petik di hari Jum'at ini. Sayang sekali kalau tak ambil kesempatan panen pahalanya.

Dari wakaf yang Anda keluarkan. Banyak manfaat yang tersebar. Bukan hanya itu, wakaf Anda juga bisa dihadiahkan atas nama orang tua tercinta. _Insya Allah_ pahalanya juga ikut terkirim.
_________________________
Pasar Amal Ramadan
Pilihan Program Wakaf

1. Wakaf Sepeda untuk Guru Ngaji
Patungan 10 org: Rp 300.000,-
2. Wakaf Al Qur'an
Rp 100.000,-/pcs
3. Wakaf Alat Sholat
Rp 150.000,-/pcs
4. Wakaf Sandal Wudhu*
Rp 15.000,-/pcs
_________________________
Transfer via PermataBank Syariah
097.114.407.6 a.n Wakaf