Yayasan Amaliah Astra
2 tahun lalu
Publik
H-4 Ramadan
1 Huruf = 10 Kebaikan
Meresapi keutamaan membaca Al Quran sebagai persiapan amal di Ramadan nanti. Meluas kebaikan dan keberkahan dari setiap huruf Al Qur'an yang kita baca. Bayangkan saat Ramadan ini, pintu keberkahan terbuka selebar-lebarnya bagi orang-orang yang membaca, mengajarkan ataupun mengamalkan Al Qur'an. Bukan hanya keselamatan dunia, tapi juga menjadi pertolongan di akhirat nanti.
#menguatkankolaborasi
#wakafalquran
#tanamkebaikan
#panenpahalaramadan