Menu Ramadan Astra

Bolu Pisang Kurma

Nama pengirim
Fikriani Anasih
Perusahaan Grup Astra
Federal Nittan Industries
Link posting di INSTAGRAM menu ini
https://www.instagram.com/reel/CqmiHL9D2BJ/?igshid=YmMyMTA2M2Y%3D
Bahan-bahan
100 gr pisang matang
100 gr kurma
100 gr gula merah
12 sdm munjung tepung terigu
12 sdm minyak kelapa
2 butir telur ayam
1 sdm bubuk coklat (optional)
1 sdm kayumanis (optional)
1/4 sdt soda kue
1/4 sdt baking soda
Cara Memasak
1. Haluskan pisang
2. Sisir gula merah mingga halus
3. Potong/cincang kurma, dan beri sedikit tepung agar tidak menempel/menggumpal
3. Campurkan pisang, gula merah dan telur, aduk merata
4. Tambahkan tepung terigu, aduk
5. Tambahkan coklay bubuk dan bubuk kayumanis, aduk merata
6. Tambahkan minyak kelapa, aduk merata
7. Masukan potongan kurma, aduk merata
8. Tambahkan soda kue dan baking soda
9. Masukan adonan ke loyang yang sudah diolesi margarin/mentega
10. Kukus kurang lebih 45 menit
Challenge ke:
Episode 2
Nama Akun INSTAGRAM
@fikrianianasih

Semua menu

Choi pan

Bunda hanan Ade aries (@adeyanona ) - Astra International - TSO

Lihat menu

Rangesing Jadul

Ani Trisnawati (@aniew90) - Astra Agro Lestari

Lihat menu

Sop Buah Segar

Devi Feriyanjani (@devi_feriyanjani) - Astra Agro Lestari

Lihat menu

Tahu Walik Daging Ayam

Risydah Muthmainnah (@risydah298) - Astra Komponen Indonesia

Lihat menu

Masak Seru Risol Ragout ala Mak iwing bersama Dapur Challenge AGI 2023

Ika Suartika (@ika.suartika) - Astra Daihatsu Motor

Lihat menu