Nama pengirim
Rina Susilowati
Perusahaan Grup Astra
Polman Astra
Bahan-bahan
Bahan Lauk :
1. Telor 1 buah
2. Sosis 1 buah
3. Wortel 1 buah
4. Garam 1/2 sdt
5. Penyedap rasa 1/2 sdt

Bahan Penyajian:
1. 1 mangkok kecil nasi
2, 4 potong jagung rebus
3. 4 slice telor - sosis gulung (Lauk)
4. 1 lembar rumput laut kering
5. 5 lembar selada
6. 2 potong kue nagasari pisang
Cara Memasak
Proses Memasak Lauk :
1. Campurkan 1 telor dengan potongan wortel, 1/2 sdt garam dan 1/2 sdt penyedap rasa, lalu aduk sampai merata
2. Goreng telor yang sudah dicampur ke dalam wajan dengan sedikit minyak dan api kecil
3. Tunggu telor setengah matang, lalu masukan 1 buah sosis, kemudian gulung dengan telor
4. Tunggu sampai telor gulung sosis matang sempurna

Cara Penyajian
1. Bentuk nasi 1 mangkok kecil dengan cetakan
2. Hias nasi dengan potongan rumput laut
3. Masukan bahan penyajian ke dalam kotak bento dengan peletakan yang menarik
4. Bento siap disajikan
Challenge ke:
Episode 3
Nama Akun INSTAGRAM
@araijaswal

Semua menu

Bacem T2 & Capcay 3BW

Siti Nur Aini (@aini_al_azizi_87) - Astra Agro Lestari

Lihat menu

Bento Kids Simple

Kiki Dewi Susanti (@kikidewisusanti) - Showa Indonesia Manufacturing

Lihat menu

Daging Teriyaki dan Salad Jepang

Ita Kustina () - Astra International - Head Office

Lihat menu

Nasi Goreng Bento Ala Aa' Aptabima N Dedek Princess

Rr. Putri Eava Madhesla DP (@parisyapenangsang) - Kayaba Indonesia

Lihat menu

Es Cendol Durian Bawor Banyumas

Rina Susilowati (@araijaswal) - Polman Astra

Lihat menu